Kamis, 18 April 2019

Akan Mendapatkan Kebaikan.

Tidak semua orang yang kelihatannya baik itu di dalam hatinya memang benar-benar baik, apalagi tulus dan ikhlas.

Lebih banyak yang hanya berpura-pura baik, agar kesannya menjadi seperti orang yang benar-benar baik.

Padahal hal itu dilakukannya cuma untuk mencari keuntungan demi mendapatkan harta dan kekayaan yang sebanyak-banyaknya belaka.

Jadilah orang yang benar-benar baik, tulus dan ikhlas terhadap sesama CiptaanNya.

Karena hal itulah yang nantinya membuat diri kita akhirnya juga akan mendapatkan kebaikan yang tulus dan ikhlas pula dari Tuhan YME, melalui sesama CiptaanNya pula.

Charles E. Tumbel.

--- Ide dan kreatifitas seseorang adalah hak milik yang tidak boleh ditiru / digandakan. Dilarang mengcopy artikel ini. Terima kasih. ---